Tips Cara Bermain Game Mobile Legends Bagi Pemula
sumber mobile legends |
Dalam bermain sebuah game pasti kita ingin menjadi orang yang dikagumi oleh banyak orang dan terkenal dalam game yang kamu mainkan, tapi sebelum kamu menjadi orang yang terkenal kita harus mengenal cara bermain mobile legends yang baik dan benar. Berikut ini adalah beberapa tips dan cara untuk bermain game mobile legends yang baik dan benar versi saya.
1. PERHATIKAN MINI MAP.sumber mobile legends |
Fungsi minimap sangat penting sekali dalam bermain mobile legends, fungsi minimap yaitu adalah untuk melihat lawan yang ingin menyergap kawan atau bahkan kita, jadi kita bisa mengatasi kalau ada lawan yang ingin membunuh, kita bisa menghindar dari lawan melalui minimap ini.
2. MENJAGA TURRET/TOWER.sumber mobile legends |
Turret ialah bagian penting dalam bermain mobile legends, apabila kalian kehilangan turret kemungkinan besar kalian akan dekat dengan kekalahan, jadi kalian harus menjaga turret jikalau turret kalian ingin dihancurkan oleh musuh.
3. FARMING.sumber mobile legends |
jika kalian ingin menang melawan hero lain dalam duel kalian harus melakukan cara farming, farming yaitu adalah menghabisi monster-monster hutan, setelah kalian menghabisi monster hutan kalian akan mendapat XP dan XP itu membantu kita untuk naik level secara cepat, dengan level kita yang lebih tinggi dari lawan otomatis kita menang duel dari musuh tertentu.
4. MENGUASI 7 HERO YANG BAGUS UNTUK SOLO RANK.1. Claude.
sumber mobile legends |
Hero Mobile Legends dengan role Marksman ini enak banget dipilih buat naikin rank kamu dengan cepat lho.!
Skill Battle Mirror Image milik Claude bisa memiliki dua fungsi yang berguna untuk pemain kabur (escape), masuk clash, atau inisiasi.
Selain itu Claude juga memiliki skill Art of Thievery yang berfungsi untuk mencuri movement speed dan attack speed dari musuh.
Untuk skill ultimate Battle Side-by-Side, biasanya saat early digunakan untuk clear minion sehingga push tower bisa semakin lebih cepat.
2. Grock.sumber mobile legends |
Tank adalah salah satu role wajib ada dalam gameplay atau meta apapun. Tapi sayangnya tidak banyak pemain yang gemar memilih role ini.
Nah, jika kamu adalah pemain yang menyukai hero Mobile Legends dengan role tank dan pengen push rank kamu di Season 11 ini sukses, maka kamu sebaiknya memilih Grock.
Alasannya? Hero ini memiliki skill pasif (Ancestral Gift) yang berfungsi untuk membuat Grock semakin alot dan mampu berlari dengan cepat. Ini bisa memberi keuntungan lebih saat early gim guys.!
Skill aktif yang dimiliki oleh Grock ini seperti Power of Nature, Guardian’s Barrier, atau Wild Charge juga sangat berguna untuk crowd control, burst damage, atau disable.
3. Lunox.sumber mobile legends |
Lunox merupakan hero Mobile Legends yang sangat rusuh di awal gim, karena ia dibekali dengan berbagai skill damage yang cukup besar.
Hero ini juga memiliki kemampuan untuk “berevolusi” yang saya sebut sebagai mode kuning dan mode ungu.
Salah satu contohnya adalah skill Order & Chaos, di mana saat kamu berada dalam mode kuning, ultinya akan menjadi bola cahaya dan kamu akan mendapatkan status invulnerable. Sementara jika kamu dalam mode ungu skill keduanya akan menjadi sangat cepat.
4. Harley.sumber mobile legends |
Nah, karo hero Mobile Legends ini cocok banget dipilih sebagai midlaner, karena Harley mampu untuk clear minion dengan cepat.
Saat menggunakan Harley, kamu bisa mem-build equip Hunter Knife yang memudahkan hero ini melakukan jungling atau ambil buff.
Dibutuhkan kepiawaian lebih dari pemain untuk menggunakan hero Mobile Legends ini, jadi saran saya banyak berlatih di mode classic, sebelum menggunakannya di Rank.
Satu lagi nih tips yang harus kamu ketahui saat bermain Harley, yaitu prioritas target yang bakal kamu serang dengan skill kombo.
5. Karrie.sumber mobile legends |
Karrie bisa kamu pilih sebagai opsi jika Claude di pick atau ban oleh musuh. Hero ini dijuluki sebagai tank slayer, karena memiliki skill pasif Lightwheel Mark yang mengurangi 13 persen HP musuh saat hit ke lima.
6. Harith.sumber mobile legends |
Hero yang satu ini ini mempunyai kemampuan yang sangat mematikan. Harith merupakan mage yang sangat ditakuti karena memiliki cooldown yang sangat cepat dan damage yang sangat tinggi dari awal game itulah yang membuat hero ini sangat mematikan.
Hal ini yang membuat Harith sangat unggul dibanding hero lainnya. Harith juga memiliki ability effect yang sangat tinggi. Dari potensi yang dimilikinya, memungkinkan Harith bisa menjadi calon meta kedepannya. Area skill yang dimiliki cukup besar, sehingga membuatnya mampu membersihkan minion wave lebih cepat. Jika kamu orang yang suka menggunakan hero dengan kecepatan jarimu, Harith bisa menjadi pilihan terbaik kamu dalam bermain Mobile Legends bersama team kamu.
7. Gusion.sumber mobile legends |
Hero yang satu ini merupakan salah satu hero assasins terbaik yang ada di Mobile Legends. Gusion memiliki kecepatan yang mampu berpindah-pindah lane untuk membantu team.
Gusion juga memiliki damage yang sangat tinggi dengan berbagai item magical seperti Karina. Sehingga kadang cukup sulit untuk dipelajari dalam menggunakan hero yang satu ini. Tapi, jika kamu sudah terbiasa dan tahu dalam memainkan Gusion bisa dipastikan team kamu mungkin akan menang. Hero satu ini bisa menjadi salah satu pilihan kamu dalam bertarung.
Itulah beberap tips dan cara dalam bermain mobile legends dan memilih hero versi saya jika ada kesalahan dari info saya mohon dimaklumi karena saya juga masih butuh bimbingan dan belajar dalam memainkan game tersebut.